LOMBA GERAK JALAN
Lomba gerak jalan untuk memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke 77 Kemerdekaan RI, Pemerintah Kec. Arjasa Mengadakan Lomba gerak jalan, Mulai lomba gerak jalan untuk kalangan pelajar SD, SMP, SMA sederajat, masyarakat umum
manfaat yang dapat kita ambil sebelum dan saat pelaksanaan lomba gerak jalan adalah sebagai berikut:
- Melatih kepemimpinan
- Meningkatkan kepekaan terhadap orang lain
- Menghormati orang lain
- Menyehatkan tubuh
- Membangun kreativitas
- Menambah keakraban bersama teman